Selain gliffy atau lucidchart , masih ada dia , malah ada yang pakai GIMP? ... Tapi, daripada instal yang aneh-aneh ... saya lebih memilih untuk menggunakan yang dari ms. office yang sudah terinstal dengan baik di komputer saya saja ... did you know? that all microsoft office softwares have the abbility to create a flowchart! , walau ada kelebihan dan kekurangannya, tentu sesuai kebutuhannya. WORD Entah saya yang salah, atau memang begini adanya ... Diagram tidak bisa dihubungkan dengan garis koneksinya, sehingga butuh kesabaran lebih untuk merapihkannya. Power Point Diagram dapat dihubungkan dengan garis koneksi, sehingga jika dipindah, garis koneksinya pun tetap ikut. Selain itu, ada garis panduan untuk melihat tengah atau tidaknya. NAMUN, halaman pada power point sangat terbatas, sehingga tidak dapat membuat flowchart yang panjang dan besar. EXCEL Sama seperti powerpoint, gambar diagram pada excel dapat konek dengan garis koneksi, sehingga kalau dipindah, maka tetap di...